Cara Verifikasi website ke Google Webmaster Tools
Salah satu hal paling penting dalam melakukan optimasi website WordPress untuk search engine adalah menambahkannya ke Google Webmaster Tools. Dalam tutorial ini kami akan membahas cara mudahnya, langkah demi langkah! Apa Itu Google Webmaster Tools? Google Webmaster Tools adalah alat yang disediakan oleh Google untuk para publisher agar website mereka lebih mudah ditemukan di search…